Kearifan lokal adalah :Bagian dari satu budaya yakni dalam masyarakat yang tidak dapat di pisahkan yaitu antara ide yang penuh kearifan pandangan lokal yang bijak atau nilai baik yang tertanam dan dipatuhi oleh anggota masyarakat,contoh awig Desa atau undang undang Desa Adat,Sima atau kebiasaan- Kebiasaan Di suatu Desa Adat misalnya tedun kumpul membuat Banten Dalam Rangka Odalan atau upacara agama di pura ,Atau Tedun ,Turun Kumpul karena ada anggota desa.adat meninggal dll Contoh lain disuatu Desa Di masa Pandemi ini Bergotong royong membuat Banten atau sarana upacara untuk di jual kepada masyarakat yang memerlukan untuk sarana upacara tertentu dan bisa menafkahi masyarakat lain .yang.menjual.sarana prasarana banten mis dagang bunga atau kembang,Dagang kramik tanah liat,Dagang Hewan ,Ayam ,Babi,Anjing Kebo sapi dll tergantung jenis upacara dan banten yang dibuat dan uniknya masing- masing tukang banten, bisa membuat banten dirumah masing masing.fisikal distancing, sosial distancing dapat terpenuhi, setelah jadi baru banten dirakit atau disatukan.
perlu diketahui Banten Bali memakai berbagai unsur baik hewani maupun nabati sehingga setiap bahan merupakan.isinya pasar selama ini pola perekonomian orang bali bukan dari sektor pariwisata saja tapi ada jenis jenis kearipan lokal lain yang tidak banyak orang tau,pedagang jawa paham sekali.berjualan apa ke bali disaat Bali jelang hari raya umat hindu ,pisang kelapa,rempah dan bumbu ,kerja sama ini akan berlanjut selama orang bali masih menghormati kearifan lokalnya Pulau Bali ini banyak misteri banyak hal-hal unik yang tidak ditemui di belahan dunia lain.karna itu banyak yang ingin ke bali hanya.melihat gunung pantai dan air terjun pasti akan ada bosannya tapi kalau.mempelajari Budayanya pasti tamu akan bertahan lama di Bali,saran penulis kepada pelaku pariwisata untuk lebih memperkenalkan budaya dari pada alam kepada tamu yang berkunjung kebali Pasti mereka akan balik kebali penasaran akan budaya Bali karna Budaya bali unik entah upacara Yadnya ,Tarian nya gamelan ,puranya dan kegiatan-kegiatan sakralnya alamnya ,subak Sawah bertingkat serta tradisi yang tersebar di 8 Kabupaten dan 1 Kodya,Bersama ini Penulis Mengucapkan Terima Kasih Banyak Kepada Google Adsense yang sudah meluluskan iklan yang membuat penulis bersemangat akhirnya setelah 10 tahun blog ini berarti.
Tags
kearifanlokal